Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Berbasis Web
Keywords:
Aplikasi Penjualan, Sistem Informasi, PenjualanAbstract
Sistem informasi akuntansi adalah sebuah system yang memproses data dan transaksi guna menghasilkan informasi yang bermanfaat untuk merencanakan, mengendalikan dan mengoperasikan bisnis.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan merancang sistem informasi akuntansi penjualan dan persediaan yang berjalan berbasis website.
References
Mikhael, F. dan Heri, K. (2017), Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web pada PT Era Makmur Cahaya Damai Bekasi, Bekasi.
Sandi, K. (2014), Pembuatan Sistem Informasi Berbasis Web untuk Memperluas Pangsa Pasar, Pontianak.
Yessy, F. dan Suprianto (2015), Sistem Informasi Penjualan Produk Krupuk Berbasis Web Responsive, Sidoarjo
Efendi, Tino Feri, Ridho Rahmadi, and Yudi Prayudi. 2020. “Rancang Bangun Sistem Untuk Manajemen Barang Bukti Fisik Dan Chain of Custody (CoC) Pada Penyimpananan Laboratorium Forensika Digital.” Jurnal Teknologi dan Manajemen Informatika 6(2): 53–63.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Jurnal Informatika, Komputer dan Bisnis (JIKOBIS)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.